KOLABORASI ALAMI PIN MAPS DAN KOTAK-KOTAK DALAM PENGUATAN KARAKTER PESERTA DIDIK PADA ERA REVOLUSI INDUSTRI 4.0

Sukriyah Sukriyah, Annisa Kurniasih, Ismania Khoir

Abstract


Esensi dari revolusi industri 4.0 adalah revolusi budaya, revolusi manusia dalam berbagai aspek kehidupannya. Tidak hanya revolusi di bidang teknologi, tetapi revolusi perilaku sosial dan perilaku budaya. Pada era ini, ukuran besar perusahaan/organisasi tidak menjadi jaminan, namun kelincahan perusahaan menjadi kunci keberhasilan meraih prestasi dengan cepat. Terdiri dari kumpulan tim yang harus siap bersinergi. Kemampuan ini berkaitan dengan karakter, budaya dan lingkungan pembentuknya. Hal ini menjadi tantangan bagi dunia pendidikan untuk memproses generasi yang mampu bertahan dan bersaing dinamis namun memiliki pribadi terpuji, untuk menyongsong perkembangan dunia selanjutnya. Proses ini dibangun dengan mengkolaborasikan kreativitas antara matematika, bahasa dan karakter. Hasil penelitian pada peserta didik di LKP. Faida Cendikia Perdana menunjukkan terjadi peningkatan kemampuan berpikir dengan cepat, kreativitas, daya pikir, daya bersaing  dan kerjasama rata-rata bertumbuh sebesar >20% per tahun. Inovasi ini dapat menjadi alternatif dalam mencari pendekatan terbaik untuk meningkatkan kemampuan bernalar dan ketahanan daya saing yang produktif dan positif  untuk kebaikan umat manusia.


Full Text:

PDF

References


Abdullah, Solichan. (2012). Mengembangkan Kreativitas dalam Pembelajaran Matematika., http://www.infodiknas.com/mengembangkan-kreativitas-dalam-pembelajaran-matematika.html . Diakses 25 Maret 2019.

Admin. (2013). Indikator Pendidikan Karakter. http://tesispendidikan.com/indikator-pendidikan-karakter/ . Diakses 25 Maret 2019.

Admin. (2014). Pengertian Matematika Menurut Pendapat Ahli dan Kurikulum.

Http://www.rumusmatematikadasar.com/2014/09/pengertian-matematika-menurut-pendapat-ahli-dan-kurikulum.html (Diakses tanggal 08 Maret 2015)

Anwar, Saepul. (2016). 7 Alasan Mengapa Kita Harus Mempelajari Matematika – Artikel. Diakses 20 Februari 2018. http://edumatik.net/7-alasan-kenapa-kamu-harus-mempelajari-matematika/

Arudam, Harry. (2012). Pengertian Inovasi Menurut Para Ahli [Online].

http://harry-arudam.blogspot.com/2012/01/pengertian-inovasi-menurut-para-ahli.html. Diakses Oktober 2012.

Asnawir dan M. Basyiruddin Usman. Media Pembelajaran. 2002. Jakarta: CiputatPers.

Depdikbud. 2003. Kamus Besar Bahasa Indonesia .Jakarta : Balai Pustaka.

Fauziah, Rany. (2018). Jakarta.

https://economy.okezone.com/read/2018/12/03/320/1986361/menristekdikti-revolusi-industri-4-0-peluang-indonesia-berkreasi-dan-inovasi Diakses 25 Maret 2019.

Ghozali, Imam. (2008). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSS. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Hasratuddin. (2013). Membangun Karakter Melalui Pembelajaran Matematika. Jurnal Pendidikan Matematika PARADIKMA, Vol 6 Nomor 2. Prodi Pendidikan Matematika Pascasarjana, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Medan (UNIMED), 20221 Medan, Sumatera Utara Indonesia. Diakses 21 Februari 2018. http://digilib.unimed.ac.id/960/2/FullText.pdf

http://tesispendidikan.com/indikator-pendidikan-karakter/

http://repo.iain-tulungagung.ac.id/2834/11/BAB%20II%20-%20Rev.pdf

Iskandar, Akbar. (2015). Confirmatory Factor Analysis-Teknik Analisis Validitas Konstruk dan Reliabilitas instrument Test dan Non Test Dengan Software LISREL., Teknik informatika, STMIK AKBA, Sulawesi selatan.

Junaidi. (2008). Aplikasi LISREL untuk Path Analysis (Seri LISREL bag.5). https://junaidichaniago.wordpress.com/2008/07/16/aplikasi-lisrel-untuk-path-analysis-seri-lisrel-bag5/

Nana Sudjana dan Ahmad Rivai . 2003. Teknologi Pengajaran. Bandung : CV Sinar Baru.

Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Nasional. (2002). Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta : Balai Pustaka

Rachbini, Widarto. (2018). Modul Pelatihan SEM- Lisrel dan AMOS. INDEF., Jakarta.

Saputra, Hardika. (2018). Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis., PGMI IAI Agus Salim Metro, Lampung. https://www.researchgate.net/publication/326682090_KEMAMPUAN_BERPIKIR_KREATIF_MATEMATIS. Diakses 21 Februari 2019.

Sijabat, Eva yuliana. (2016). Pendidikan Karakter pada Proses Pembelajaran Matematika di Kelas VII SMP Stella DUCE 2 Yogyakarta., Skripsi Universitas Sanata Dharma, Yogyakarta.

Sudjana, Nana. 1990. Teori-teori Belajar Untuk Pengajaran. Bandung: Fakultas Ekonomi UI.

Tim penyusun. (2008). Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Nasional.

Wafer, Tungelan. (2017). Makalah Media Pembelajaran. Https://anaksuryono.blogspot.com/2017/09/makalah-media-pembelajaran.html Diakses : 28 September 2017.




DOI: http://dx.doi.org/10.31000/cpu.v0i0.1692

Article Metrics

Abstract - 296 PDF - 211

Refbacks

  • There are currently no refbacks.