PERBAIKAN INTENSITAS CAHAYA PENGGUNA KOMPUTER DENGAN PENDEKATAN ERGONOMI DI PT. UJT INDONESIA (COMPUTER USERS LIGHT INTENSITY IMPROVEMENT WITH ERGONOMIC APPROACH IN PT. UJT INDONESIA)

Tina Hernawati Suryatman, Okky Hermawan

Abstract


PT. UJT is an Engineering services company, Mechanical and Electrical Construction. In the process almost all office work uses a computer as its main device. This study was conducted to determine the relationship of subjective complaints of eye fatigue to the level of lighting of computer users at PT. UJT, as well as obtaining the proposed lighting design according to the standard. This type of research is descriptive correlational. The sample in this study was determined by purpose sampling, with the results of 40 computer user workers. Data collection is done by distributing questionnaires and measuring local lighting levels at the work desk. The results showed that the intensity of lighting at work tables of 34 computer users (85%) was categorized as bad because <300 lux or> 500 lux and 29 people (72.5%) computer user workers experienced subjective complaints of eye fatigue. The Chi Square Test statistical test results showed a significant relationship between the level of lighting with subjective complaints of eye fatigue, where in the degree of significance of 5%, the P value = 0.039 was obtained. Proposed lighting improvements are carried out by changing the armature height of room B lights according to room A. To achieve the target of lighting intensity of 400 lux, an additional 11 units of armature are needed and a replacement unit with MAS LED tube 1200mm UO 16Watt 865 T8 2500 lumen.

Keywords: Eye Fatigue, Lighting Intensity, Chi Square Test, Lighting Design, Office PT. UJT Indonesia

(PT. UJT merupakan perusahaan jasa Engineering, Konstruksi Mekanikal dan Elektrikal. Didalam prosesnya hampir seluruh pekerjaan kantor menggunakan komputer sebagai perangkat utamanya. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui hubungan keluhan kelelahan mata dengan tingkat pencahayaan pengguna komputer di PT. UJT, serta memberikan usulan desain pencahayaan sesuai standar. Jenis penelitian ini adalah deskriptif korelasional. Sampel pada penelitian ini ditentukan dengan cara purpose sampling, dengan hasil 40 pekerja pengguna komputer. Pengambilan data dilakukan dengan menyebarkan kuesioner dan melakukan pengukuran tingkat pencahayaan lokal di meja kerja. Hasil penelitian menunjukkan bahwa intensitas pencahayaan pada meja kerja 34 orang pengguna komputer (85%) dikategorikan buruk karena < 300 lux atau > 500 lux  dan 29 orang (72,5%) pekerja pengguna komputer mengalami keluhan kelelahan mata. Hasil pengujian statistik Chi Square Testmenunjukkan adanya hubungan yang signifikan antara tingkat pencahayaan dengan keluhan kelelahan mata, dimana pada derajat 

kemaknaan 5% di dapatkan nilai P value = 0,039. Usulan perbaikan pencahayaan dilakukan dengan merubah ketinggian armatur lampu ruangan B sesuai dengan ruangan A. Untuk mencapai target intensiatas pencahyaan sebesar 400 lux, diperlukan penambahan jumlah armatur sebanyak 12 unit dan penggantian unit lampu dengan tipe MAS LED tube 1200mm UO 16 Watt 865 T8 2500 lumen.

Kata Kunci: Kelelahan Mata, Intensitas Pencahayaan, Chi Square Test, Desain Pencahayaan,   Kantor PT. UJT Indonesia)


Full Text:

PDF

References


aaaa




DOI: http://dx.doi.org/10.31000/jt.v10i1.4028

Article Metrics

Abstract - 1324 PDF - 1429

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


License URL: https://scholar.google.co.id/citations?user=RJRfBN0AAAAJ&hl=id&authuser=2