PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP PERILAKU KERJA INOVATIF DI PT SMART METER

Dian Esha, Mayang Dwipayani

Abstract


            Peran digitalisasi semakin dibutuhkan oleh berbagai bidang, terutama pada bidang industri. Hal ini dipicu oleh kebutuhan akan digitalisasi semakin meningkat. Dengan adanya revolusi industri 4.0, maka dapat dipastikan budaya atau kultur organisasi berkembang dengan cepat. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis Pengaruh Kepemimpinan dan Budaya Organisasi Terhadap Perilaku Kerja Inovatif Pada industri 4.0 di PT Smart Meter Indonesia. Sampel penelitian ini adalah 63 orang karyawan tetap pada bagian produksi. Metode yang digunakan adalah metode kuantitatif. Teknik yang digunakan adalah teknin analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa secara variable Kepemimpinan (X1) berpengaruh secara positif terhadap Perilaku Kerja Inovatif Pada Industri 4.0 (Y). Hal ini ditunjukan dengan thitung  > ttable yakni 9,129 > 1,670, dan Budaya Organisasi (X2) berpengaruh secara positif terhadap Perilaku Kerja Inovatif Pada Industri 4.0 (Y). Dengan ini persamaan regresi berganda Y = 56,112 + 9,129 X1 + 8,092 X2 dengan koefesien determinasi sebesar 65,2% yang sisanya dipengaruhi oleh faktor yang tidak diteliti.

 

Kata Kunci: Kepemimpinan, Budaya Organisasi, Perilaku Kerja Inovatif 

 

 


Full Text:

PDF

References


Hasibuan, S.P. (2019). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta:Bumi Aksara.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung:Alfabeta.

Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung:Alfabeta.

Siswanto, H. B. (2019). Pengantar Manajemen. Jakarta: Bumi Aksara.

Solihin, Ismail. (2015). Pengantar Manajemen. Jakarta: Erlangga.

Asbari Masduki et al. (2019). Pengaruh Kepemimpinan Dan Budaya Organisasi Terhadap Perilaku Kerja Inovatif Pada Indstri 4.0 Universitas Pelita Harapan.

Wirawan. (2007). Budaya dan Iklim Organisasi. Jakarta:Salemba Empat.

Dewa Nyoman Reza Aditya dan Komang Ardana, 2106. Pengaruh Iklim Organisasi Kepemimpinan Transformasional dan Self Efficacy terhadap Perilaku Kerja Inovatif. Dalam Jurnal Ekonomi Dan Bisnis.

Nathania, Yessica. (2018). Pengaruh Budaya Organisasi dan Komitmen Organisasional Terhadap Kinerja Karyawan pada Warunk Upnormal Surabaya. Dalam Jurnal Ekonomi dan Bisnis.

Iffah, FN dan Fathlul, Imam. (2018). Kepemimpinan Transformasional, Kepribadian Proaktif dan Desain Kerja sebagai Prediktor Prilaku Kerja Inovatif. Dalam Jurnal Ekonomi dan Bisnis.

Ghozali, Imam. (2016). Aplikasi Analisis Multivariete Dengan Program IBM SPSS 23 (Edisi 8). Cetakan ke VIII. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Edy, Sutrisno. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Aida, Merda. (2017) Pengaruh Perputaran Modal Kerja Terhadap Tingkat Likuiditas Perusahaan. Universitas Pendidikan Indonesia Dalam Jurnal Ekonomi dan Bisnis repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu.

Affandi, Pandi, (2018) Manajemen Sumber Daya Manusia Teori Konsep dan Indikator. Penaknbaru Zanafa Publishing.

Enny, Mahmudah, (2019). Manajemen Sumber Daya Manusia. Cetakan Pertama Surabaya: UBHARA Manajemen Press.

Bukti, Bejamin, et al. (2017). Pengembangan Sumber Daya Manusia. Cetakan Pertama. Yogyakarta: Zahir Publishing.




DOI: http://dx.doi.org/10.31000/sinamu.v2i0.3522

Article Metrics

Abstract - 1870 PDF - 1887

DOI (PDF): http://dx.doi.org/10.31000/sinamu.v2i0.3522.g2333

Refbacks

  • There are currently no refbacks.





Simposium Nasional Multidisiplin (SinaMu) is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License


View MyStats