PENGARUH POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP PEMBENTUKAN AKHLAK SISWA KELAS VIII DI MTSN 3 KOTA TANGERANG

Sri Damayanti, Ridwan Agni Pambudi, Nana Suparman Gama, Rr Arsyita Sri Wardhani, Fariska Dyanis Anitasari

Abstract


Pada era globalisasi saat ini membentuk akhlak yang baik pada anak dirasa sangat penting untuk membentengi diri anak dari perilaku-perilaku yang menyimpang. Hal ini tidak terlepas dari fenomena degradasi moral dan tingkah laku anak yang semakin tidak karuan, seperti penggunaan narkoba, free sex, tawuran, dan banyak terlibat dalam tindak kriminal yang yang pada hakikatnya hal tersebut adalah merupakan krisis akhlak pada usia sekolah. Orang tua memegang peran yang sangat penting dalam mengarahkan kehidupan anak-anaknya karena keluarga merupakan tempat pertama dan utama dalam memperoleh pendidikan. Apabila orang tua terbiasa menanamkan semua hal baik yang berdasarkan pada nilai-nilai agama maka anak akan menjadi terbiasa berperilaku baik dan akan terus berlanjut hingga anak beranjak ke usia dewasa. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan pendekatan kuantitatif dengan jenis metode deskriptif kuantitatif, sedangkan teknik pengumpulan datanya adalah kuesioner (angket).

References


Abdurrahman, Muhammad, Akhlak: Menjadi Seorang Muslim yamg Berakhlak Mulia, (Depok: Rajawali Pers, 2019), Cet. Ke-2.

Anwar, Rosihon, Akhlak Tasawuf, (Bandung: Pustaka Setia, 2010), Cet. Ke-6.

Az Zahra, Sifa, “Marak Kekerasan Remaja di Indonesia, Salah Siapa?” Artikel diakses pada 23 Maret 2024 dari https://www.mnctrijaya.com/news/ detail/58161/marak-kekerasan-remaja-di-indonesia-salah-siapa

Dewi, Almira, “Kerjasama Guru dan Orang Tua dalam Menanamkan Akhlak Anak”, Journal of Education Research (JER) 1, no 1, (Juni 2022): h. 42. Diakses pada 03 Juli 2024. https://journal.centrism.or.id/index.php/jer/article/view/5/3

Djamarah, Syaiful Bahri, Pola Asuh Orang Tua Dan Komunikasi Dalam Keluarga, (Jakarta: Rineka Cipta, 2020), Cet. Ke-1 (Edisi Revisi).

Enervon, “Pola Asuh Permisif: Keunggulan & Dampak yang Ditimbulkan” artikel diakses pada 29 Februari 2024 dari https://www.enervon.co.id/article/1861/pola-asuh-permisif-berbagai-keuntungan-dan-dampak-buruk-yang-mungkin-ditimbulkan

Fadhilah, Hanifah Asma dkk, “Dampak Pola Asuh Permisif Orang Tua Terhadap Perkembangan Sosial-Emosional Anak Usia Dini”, Early Childhood: Jurnal Pendidikan 5, No. 2 (2021). Diakses pada 28 Februari 2024. https://journal.umtas.ac.id/index.php/ EARLYCHILDHOOD/article/view/1323/800

Hasbi, Muhammad, Akhlak Tasawuf (Solusi Mencari Kebahagiaan dalam Kehidupan Esoteris dan Eksoteris), (Yogyakarta: TrustMedia Publishing, 2020), Cet. Ke-1.

Idaini, Mohammad Wifaqul, Wasiat Rasulullah tentang Anak: Cara Islami Mengasuh dan Mendidik Anak dari Kelahiran hingga Pernikahan, (Yogyakarta: Araska, 2019), Cet. Ke-1.

Ilahi, Mohammad Takdir, Quantum Parenting: Kiat Sukses Mengasuh Anak Secara Efektif dan Cerdas, (Jogjakarta: KATAHATI, 2013), Cet. Ke-1.

Kadir, Elmi dkk, “Hubungan Pola Asuh Orang Tua dengan Pembentukan Akhlak Siswa SMPN 34 Makassar”. Junal of Gurutta Education (JGE) 2, no. 2 (Juli, 2023). Diakses pada 07 Juli 2024. https://pasca-umi.ac.id/ index.php/jge/article/view/1402/1601

Kementrian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Republik Indonesia, “SIMFONI PPA (Sistem Informasi Online Perlindungan Perempuan dan Anak” artikel diakses pada 25 Juni 2024 dari https://kekerasan.kemenpppa.go.id/ ringkasan

Miasari, Rahmalia Syifa dan Sutipyo Ru’iya, “Akhlak anak ditinjau dari pola asuhnya di panti asuhan yatim putra Raden Mas Suryowinoto Yogyakarta”, At Turots: Jurnal Pendidikan Islam 5, No. 2 (2023). Diakses pada 27 Februari 2024. https://journal.stitmadani.ac.id/ index.php/JPI/article/view/162/112

Nadia, “Kelebihan dan Kekurangan Pola Asuh Otoriter pada Anak”, artikel ini diakses pada 28 Februari 2024 dari https://berkeluarga.id/2020/05/13/kelebihan-dan-kekurangan-pola-asuh-otoriter-pada-anak/

Nata, Abudin, Akhlak Tasawuf dan Karakter Mulia, (Jakarta: Rajawali Pers, 2017), Cet. Ke-15.

Nuariningsih, Isna dkk, “Pengaruh Pola Asuh Orang Tua terhadap Kenakalan Remaja pada Santri Pondok Pesantren Al-Fattah Sukoharjo 2023 (The Influence of Parenting Patterns on Juvenile Delinquency in Santri Al-Fattah Islamic Boarding School Sukoharjo 2023)”, Jurnal Humaniora dan Ilmu Pendidikan (Jahidik) 3, No 1 (2023). Diakses pada 29 Februari 2024. https://penerbitgoodwood.com/index.php/Jahidik/article/view/2062

Nufus, Hayati dan La Adu, Pola Asuh Berbasis Qalbu dan Perkembangan Belajar Anak, (Ambon: LP2M IAIN Ambon, 2020), Cet. Ke-1.

Pemerintah Pusat, Undang-undang (UU) Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional, 2003.

Qurun, Khoirotu Alkahfi, “Analisis Kritis Pendidikan Akhlak Bagi Peserta Didik (Bangun Rancang Pemikiran Hamka)”, Al-Wildan: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam 1, no. 2 (2022). Diakses pada 9 Juli 2024. https://journal.an-nur.ac.id/index.php/alwildan/article /download/685/421/1914

Rantikasari, Intan Asyikin dan Tirta Dimas Wahyu Negara, “Peran Orang Tua dalam Pembentukan Akhlakul Karimah Pada Anak Usia Dini”, PROSIDING Loka Karya Pendidikan Islam Anak Usia Dini IAIN Ponorogo “Pengembangan Potensi Anak Usia Dini” Tahun 2021. Diakses pada 07 Juli 2024. https://prosiding.iainponorogo.ac.id/index.php/piaud/article/download/ 433/178

Rohayani, Farida, “Pola Asuh Permisif dan Dampaknya Kepada Anak Usia Dini (Teori dan Problematika)”, Islamic EduKids: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini 5, No. 1 (2023). Diakses pada 28 Februari 2024. https:// journal.uinmataram.ac.id/index.php/IEK/article/download/7316/2531/20486

Rohmah, Siti, Buku Ajar Akhlak Tasawuf, (Pekalongan: PT. Nasya Expanding Management, 2021), Cet. Ke-1.

Taib, Bahran dkk, “Analisis Pola Asuh Otoriter Orang Tua terhadap Perkembangan Moral Anak”, Jurnal Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini 3, no. 1 (Oktober, 2020). Diakses pada 15 Mei 2024. https://ejournal.unkhair.ac.id/index.p php/cahayapd/article/ download /2090/1557

Sugiyono, Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R & D, (Bandung: Alfabeta, 2022), Cet. Ke-29.

Thaib, Hasballah dan Zamakhsyari Hasballah, Pendidikan dan Pengasuhan Anak Menurut Al-Qur’an dan Sunnah, (Medan: Perdana Publishing, 2012), Cet. Ke-1.

Yenti, Efi, “Peran Keluarga dan Tenaga Pendidik dalam Pembentukan Akhlak Anak (Studi Kasus Pada Anak Sekolah Dasar Negeri 1 Cugah)” Jurnal Pendidikan Profesi Guru Agama Islam 2, no. 2, (2020). Diakses pada 03 Juli 2024. https://studentjournal.iaincurup.ac.id/ index.php/guau/article/view/261/237

Zahroh, Rifatus Sholikhah, ”Implementasi Pola Asuh Orang Tua Demokratis Dalam Membentuk Kemandirian Anak Usia Dini”, PROSIDING Loka Karya Pendidikan Islam Anak Usia Dini IAIN Ponorogo “Pengembangan Potensi Anak Usia Dini” Tahun 2021. Diakses pada 26 Februari 2024. https://prosiding.iainponorogo.ac.id/index.php/piaud/article/ download/451/193




DOI: http://dx.doi.org/10.31000/rf.v20i2.12499

Article Metrics

Abstract - 505 PDF (Bahasa Indonesia) - 51 PDF (Bahasa Indonesia) - 31

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


Rausyan Fikr : Jurnal Pemikiran dan Pencerahan (p-ISSN: 1979-0074 e-ISSN: 2580-5940) is licensed under a   Creative Commons Attribution 4.0 International License.     


Rausyan Fikr Stats