RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI ADMINISTRASI PENJUALAN BERBASIS WEB DENGAN PHP DAN MYSQL PADA TOKO ROYALTI
Abstract
Kemajuan teknologi yang mengalami perkembangan yang pesat memiliki dampak bagi hampir semua aspek kehidupan. Seiring dengan perkembangan tersebut, hampir semua perusahaan maupun organisasi terus mengikuti perkembangan dan mengantisipasi serta mengatasi tantangan kemajuan tersebut. Sehingga banyak yang memanfaatkan kecanggihan teknologi contohnya dalam bidang administrasi. Pada Toko Royalti sistem administrasi penjualannya nya masih secara manual, oleh karena itu dibutuhkan suatu sistem aplikasi yang bertujuan untuk merekap dan mengelola data dan aplikasi yang dimaksud adalah aplikasi sistem administrasi penjualan. Aplikasi administrasi ini dibuat menggunakan bahasa pemograman PHP dan MYSQL dengan menggunakan metode waterfall. Aplikasi berbasis web ini bertujuan untuk memudahkan dan juga menghemat waktu pengguna dalam mengakses aplikasi tersebut sehingga sangat membantu pengguna dalam proses administrasi
Full Text:
PDFReferences
Arief M Rudianto. (2011). Pemrograman Web Dinamis menggunakan PHP dan. MySQL. Yogyakarta: Andi Offset.
Jogiyanto Bukunya Yakub. 2012. “Pengantar Sistem Informasi”.Graha Ilmu
Jogiyanto, Hartono. (2010). Analisis dan Desain Sistem Informasi, Edisi III. Yogyakarta: ANDI.
Joomla (2014) dari http://soetrasoft.com:2014.
Maimunah, Lusyani Sunarya, dan Nina Larasati. 2012. Media Company Profile Sebagai Penunjang Informasi dan Promosi. Jurnal CCIT Vol-5 No.3. (Mei 2012)
Minartiningtyas. (2013). Dari http://informatika.web.id/data-informasi-sistem-informasi.htm#more-1974.
Nugroho, Adi. (2010). Rekayasa Perangkat Lunak Berorientasi Objek dengan metode USDP. Yogyakarta: Andi Offset.
Raymond, McLeod. (2012). Pengantar Sistem Informasi. Yogyakarta.
Sutabri, Tata. (2012). Konsep Sistem Informasi. Yogyakarta: Andi Offset.
Sutarman. (2012). Buku Pengantar Teknologi Informasi. Jakarta: Bumi Aksara.
DOI: http://dx.doi.org/10.31000/jt.v8i1.1599
Article Metrics
Abstract - 2466 PDF - 2725Refbacks
- There are currently no refbacks.