PENGARUH INOVASI ATRAKSI WISATA CAMPING GROUND TERHADAP MINAT BERKUNJUNG KEMBALI WISATAWAN KE PANTAI KARANG COMBONG, ANYER
Abstract
Abstract. Tourism activities are one of the vital aspects for a region. Through tourism, the local government where the tourist sites are situated gains income from the revenue of each supported tourist attraction, enriched by appropriate and visitor-suited attractions. Karang Combong Beach is one of the destinations possessing attractions that can be developed. However, at present, Karang Combong Beach still requires further enhancements to facilitate tourist visits. This study aims to understand the influence of innovative tourist attraction on the revisit intention of tourists to Karang Combong Beach in Anyer. Utilizing a descriptive quantitative method, data collection for this research was carried out by distributing questionnaires to tourists who had visited Karang Combong Beach, Anyer. Subsequently, tests were conducted to support the researcher's opinions based on various references related to this study. Based on the analysis conducted, the results indicate that Karang Combong Beach holds captivating and diverse attractions, making it suitable for a camping ground location and further development. According to the experiences of tourists who have camped at Karang Combong Beach, the natural scenery is extremely beautiful. However, Karang Combong Beach faces challenges related to amenities and the availability of tourism packages to become a prominent attraction. The impact of innovative attractions on revisitation intention is supported by a t-test result with a significance value of 0.00, where <0.5. The correlation coefficient value of 0.906, or when presented as a percentage, is 90.6%.
Keywords: Tourism Attraction Innovation, Camping Ground, Interest in Revisiting
Abstrak. Kegiatan pariwisata merupakan salah satu hal yang sangat penting bagi suatu daaerah. Dengan adanya pariwisata pemerintah daerah tempat objek wisata berada mendapatkan pemasukan dari pendapatan setiap objek wisata yang didukung dengan daya tarik yang layak dan sesuai dengan keperluan wisatawan. Pantai karang combong adalah salah satu destinasi yang memiliki daya Tarik yang dapat dikembangkan. Namun saat ini pantai karang combong masih memerlukan beberapa pengembangan agar wisatawan mudah untuk berkunjung. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh inovasi atraksi wisata terhadap minat berkunjung Kembali wistawan ke Pantai Karang Combong, Anyer. Dengan menggunakan metode kuantitatif deskriptif. Pengumpulan data pada penelitian ini dilakukan dengan melakukan menyebaran kuisioner kepada wisatawan yang pernah berkunjung ke pantai karang combong, anyer. Selanjutnya dengan uji-uji untuk mendukung pendapat peneliti dari berbagai referensi yang berkaitan dengan penelitian ini. Berdasarkan analisis yang telah dilakukan hasil penelitian ini adalah Pantai Karang Combong memiliki daya tarik yang sangat indah dan beragam sehingga dapat dijadikan sebagai lokasi camping ground dan dapat dikembangkan. Berdasarkan pengalama wisatawan yang sudah melakukan kegiatan camping dipantai karang combong, daya Tarik pemandangan alam sangat indah. Namun pantai karang combong terkendala oleh amenitas dan ketersediaan paket wisata untuk menjadi wisata unggulan. Terdapat pengaruh inovasi atraksi terhadap minat berkunjung Kembali dibuktikan dengan uji t yang mendapatkan nilai signifikansi 0,00 yang mana <0,5. Dan dari nilai koefisien korelasi yang menyatakan nilai 0,906 atau jika dipersentasikan menjadi 90,6%,.
Kata kunci: Inovasi Atraksi Wisata, Camping Ground, Minat Berkunjung Kembali
Full Text:
PDFReferences
Amin, M. (2019). Analisis Pengaruh Inovasi Produk, Orientasi Pasar, Keunggulan Bersaing Terhadap Kinerja Pemasaran di Sentra Industri Mebel Desa Sembungan. Retrieved from Jurnal Ilmiah Edunomika: https://jurnal.stie-aas.ac.id/index.php/jie/article/view/664
Ghozali, Imam. (2005). Aplikasi Analisis Multivariate dengan SPSS. Semarang: Badan Penerbit UNDIP.
Ghozali, Imam. (2011). Aplikasi Analisis Multivariate dengan SPSS. Semarang: Badan Penerbit UNDIP.
Ghozali, Imam. (2018). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS. 25. Badan Penerbit UNDIP.
Hantoro, B. T. (2015). Analisa Jenis Wisatawan Asing Berdasarkan Perilaku Sebelum Dan Selama Perjalanan Di Bali. Retrieved from Repository:
https://dewey.petra.ac.id/repository/jiunkpe/jiunkpe/s1/mpar/2015/jiunkpe-is-s1- 201535410030-32790-wisatawan-chapter2.pdf
Kotler dan Keller. (2014). Manajemen Pemasaran. Jilid I. Edisi Ke 13. Jakarta: Erlangga. Marpaung, H., & Sahla, H. (2017). Pengaruh Daya Tarik Dan Aksesibilitas Terhadap Minat
Berkunjung Wisatawan Ke Air Terjun Ponot Di Desa Tangga Kecamatan Aek Songsongan Kabupaten Asahan. Prosiding Seminar Nasional Multidisiplin Ilmu UNA.
Nurnida, I. F. (2018). Analisis Pengaruh Inovasi Produk Terhadap Keunggulan Bersaing Pada UKM "Duren Kamu Pasti Kembali" di Kota Serang . Retrieved from Media Neliti:
https://media.neliti.com/media/publications/281720-analisis-pengaruh-inovasi- produkterhada-3e776914.pdf
Posumah, M. (2020). Analisis Daya Tarik Wisata Pantai Sedahan Sebagai Destinasi Camping Ground di Kabupaten Gunung Kidul. Retrieved from
Repostory: http://repository.ampta.ac.id/821/
Rahayu, E. S. (2022). Pengaruh Google Review Terhadap Minat Berkunjung Wisatawan ke
Lokasi Syuting Film Pengabdi Setan Pengalengan Bandung (Film Induced Tourism).
Skripsi.
Respati, R. D. (2014). Pengaruh Persepsi Wisatawan pada Atribut Produk dan Brand Image terhadap Motivasi Berkunjung Kembali Wisatawan ke Theme Park Citra Raya World of Wonders Cikupa Tangerang. Tesis.
Ridwan, M., & Aini, W. (2019). Perencanaan Pengembangan Daerah Tujuan Pariwisata - Google Books. In Deepublish.
Sugiyono. (2015). Metode penelitian pendidikan : Pendekatan kuantitatif, kualitatif, dan R&D (Cet. 21). Bandung : Alfabeta, 2015.
Sugiyono. (2017). Metode penelitian pendidikan : pendekatan kuantitatif, kualitatif, dan r&d / Prof.Dr.Sugiyonotle. Metode Penelitian Ilmiah.
Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung : Alfabeta, 2018.
Tri Ayu Safitri, L., Dwi Wicaksono, A., & Maulidi Jurusan Perencanaan Wilayah dan Kota, C. (2019). FAKTOR-FAKTOR MOTIVASI WISATAWAN DI OBJEK WISATA KABUPATEN SUMENEP (Vol. 8, Issue 3).
Widipuro, G. A. (2018). Analisis Pengaruh Kualitas Layanan, Inovasi Citra Wisata terhadap Minat Kunjung Ulang dengan Daya Tarik Wisata sebagai Variabel Intervening.
Retrieved from ejournal Undip: https://ejournal.undip.ac.id/index.php/smo/article/view/39390
Article Metrics
Abstract - 304 PDF - 303Refbacks
- There are currently no refbacks.