ANALISIS INTERVENSI TEKNIK DISTRAKSI MENONTON KARTUN EDUKASI TERHADAP SKALA NYERI PADA ANAK USIA TODDLER SAAT PENGAMBILAN DARAH INTRAVENA DI RUANG CEMPAKA ANAK RUMAH SAKIT PELNI JAKARTA

I Made Mertajaya

Abstract


ABSTRAK

 

Nyeri  adalah  fenomena  multidimensional  sehingga  sulit  untuk didefinisikan, pengalaman personal dan subjektif, dan tidak ada dua individu yang merasakan nyeri dalam pola yang sama, dalam beberapa kasus perawatan pada anak-anak management rasa sakit ini salah satunya adalah dengan teknik distraksi, teknik distraksi merupakan salah satu upaya untuk mengurangi nyeri, dalam perawatan anak-anak teknik ini patut dikuasai oleh para tenaga kesehatan khususnya perawat. Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan atau mengetahui intervensi teknik distraksi menonton kartun edukasi untuk menurunkan skala nyeri pada anak usia toddler pada saat pengambilan darah intravena. Dari beberapa penelitian didapat bahwa faktor-faktor yang memengaruhi nyeri yaitu usia,  pengetahuan,  jenis kelamin,  pengalaman nyeri  sebelumnya,  temperamen, faktor budaya dan keluarga, faktor situasional, arti nyeri, persepsi nyeri, toleransi nyeri, reaksi nyeri, ansietas, harapan dan efek placebo.

Metode penelitian ini merupakan deskriptif sederhana dengan desain penelitian adalah studi kasus, subjek penelitian yang diteliti sebanyak 2 orang.

Variabel independent dalam penelitian ini yaitu teknik distraksi menonton kartun edukasi sedangkan variabel dependent meliputi skala nyeri. Analisis hubungan antara variabel independent dengan variabel dependent dengan menggunakan studi kasus. Hasil penelitian studi kasus yang telah dilakukan menunjukkan bahwa terjadinya penurunan skala nyeri pada anak usia toddler saat pengambilan darah intravena setelah diberikan intervensi teknik distraksi menonton kartun edukasi, anak yang lebih muda memiliki tingkat nyeri yang lebih tinggi dan semakin bertambah usia tingkat nyerinya menjadi lebih rendah.

Saran yang diajukan adalah agar teknik distraksi menonton kartun edukasi sangat perlu menjadi rujukan asuhan keperawatan khususnya anak serta dilaksanakan secara sungguh-sungguh dalam hal menurunkan skala nyeri saat pengambilan darah intravena pada anak.

 

Kata Kunci      : Skala nyeri, Teknik distraksi, Usia toddler.


Full Text:

PDF

References


DAFTAR PUSTAKA

Agustina, Hirma., Rohmah, Nikmatur., dan Hamid, Muhamad Ali. 2015. Pengaruh Audiovisual Terhadap Respon Penerimaan Injeksi Intravena Pada Anak Pra Sekolah di RSD Kalisat Jember. Jurnal Ilmu Keperawatan.

Alpers, Ann. 2006. Buku Ajar Pediatri

Rudolph. Edisi 20. Jakarta: EGC. Asmadi. 2008. Teknik Prosedural

Keperawatan Konsep Dan Aplikasi

Kebutuhan

Dasar Klien. Jakarta: Salemba Medika. Ball, Jane. 2010. Child Health Nursing:

Partnering With Children And

Families. New Jersey: Pearson. Barbara A. Brown. 1993. Hematology :

Principles And Procedures Lea and

Febiger. Philadelphia

Basford Lynn. 2006. Teori dan Praktek Keperawatan., Pendekatan Integral Pada Asuhan Pasien. Alih bahasa: Agung Waluyo et al. Jakarta: EGC

Black, Joyce M. 2014. Keperawatan Medikal Bedah. Edisi 8. Jakarta: Salemba Medika.

Boesoirie, Muhamad Adli., Oktaliansah, Ezra., dan Bisri, Tatang. 2015.

Analgesia Preventif Terhadap Skala Nyeri Pascabedah Labioplasti Pada Pasien Pediatrik. Jurnal Anestesi Perioperatif, Volume 3, Nomor 2: 81-

Brannon, R., Feist, J., and Updegraff, J.A.

Health Psycology : an introduction to behavior and health, eight edition. USA: Wadsworth.

Carter, B dan Simons, J. 2014. Stories of children’s pain lingking evidence to practice. Washington DC: SAGE.

Hidayat, A. Aziz. 2012. Pengantar Kebutuhan Dasar Manusia. Jakarta: Salemba Medika.

Hockenberry, M., & Wilson, D. 2007.

Wongs Nursing Care Of Infants And

Children. Canada: Elsevier.

IASP. 2012. IASP Taxonomy. Washington: IASP.

James, J., Ghai, S., and Sharma, N. 2012.

Effectiveness of Animated Cartoons as A Distraction Strategy On Behavioral Response To Pain Perception Among Children Undergoing Venipuncture. Nursing and Midwifery Research Journal, Volume 8, Nomor 3: 198-209.

LaRocca, Joanne C. 1998. Terapi Intravena. Edisi 2. Jakarta: EGC. MacLaren J.E, Cohen L.L. 2005. A

Comparison of Distraction Strategies for

Venipuncture Distress in Children.

Journal of Pediatric Psycology,

Volume 30, Nomor 5: 387-396. Marandina, Bambang Adi. 2014.

Pengkajian Skala Nyeri Di Ruang Perawatan Intensive Liberatur Review. Jurnal Ilmu Keperawatan, Volume 1, Nomor 1.

McCarthy A.M, Kleiber C. 2006. A Conceptual Model of Factors Influencing Children’s Resposes To Apainful Procedure When Parents Are Distraction Coaches. Journal of Pediatrics Nursing, Volume 21, Nomor 2: 88-89.

Notoatmodjo, Soekidjo. 2012. Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta.

Nursalam. 2003. Konsep dan Penerapan

Tesis, dan Instrumen Penelitian Keperawatan. Jakarta: Salemba Medika.

Odhner, M. Wegman, D. and Freeland N.

Assessing Pain Control in Nonverbal Critically Patients. Dimentions of Critical Care Nursing, Volume 22, Nomor 6: 260-267.

Potter, Patricia A. 2005. Buku Ajar Fundamental Keperawatan : konsep, proses, dan praktik. Edisi 4. Jakarta: EGC.

Purwandari, H. 2009. Pengaruh Terapi Seni Dalam Menurunkan Kecemasan Anak Usia Sekolah Yang Menjalani Hospitalisasi. Jakarta: Tesis. Program Pasca Sarjana Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia

Sarfika, R., Yanti, N., dan Winda, R. 2015.

Pengaruh Teknik Distraksi Menonton Kartub Animasi Terhadap Skala Nyeri Anak Usia Prasekolah Saat Pemasangan Infus Di Instalasi Rawat Inap Anak RSUP DR. M. Djamil Padang. Ners Jurnal Keperawatan, Volume 11, Nomor 1: 32-40.

Sastroasmoro, Sudigdo. 2014. Dasar – dasar Metodologi Penelitian Klinis. Edisi 5. Jakarta: Sagung Seto.

Sefrina, A., Nurhaeni, N., dan Hayati, H.

Aplikasi Theory of Unpleasant Symptoms (TOUS) Pada Anak Yang Mengalami Nyeri Di Ruang Rawat Non Infeksi RSCM Jakarta. Jurnal Keperawatan Muhammadiyah, Volume 1, Nomor 1: 32-39.

Shayevitz, J. R. & Malviya, S. 1997. The FLACC : A Behavioral Scale For Scoring Postoperative Pain In Young Children. Pediatric Nursing, Volume

, Nomor 3: 293-297.

Solikhah, Umi. 2013. Efektifitas Lingkungan Terapetik Terhadap Reaksi Hospitalisasi Pada Anak. Jurnal Keperawatan Anak, Volume 1, Nomor 1: 1-9.

Sriwahyuningsih, I. 2016. Studi Literatur : Instrumen Pengkajian Nyeri Pada Pasien Kritis Dewasa Yang Terpasang Ventilator. Jurnal Keperawatan dan Pemikiran Ilmiah. Volume 2, Nomor

: 1-7.

Sugiyono. 2012. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan Kombinasi (Mixed Methods). Bandung: Alfabeta.

Sulistiyani, E. 2009. Pengaruh Kompres Es Batu Pada Anak Usia Prasekolah Yang Dilakukan Pemasangan Infus Di RSUPN Dr. Cipto Mangunkusumo. Jakarta: Tesis. Program Pasca Sarjana Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia.

Supartini, Yupi. 2004. Buku Ajar Konsep Dasar Keperawatan Anak. Jakarta: EGC.

Suwigdjo, Purwo. 2008. Ketepatan Posisi Naso Gastrik Tube (NGT) Menggunakan Metode Aspirasi, Metode Auskultasi Dan Metode Merendam Ujung Selang NGT Ke Dalam Air Dengan Konfirmasi Rontgen Di UGD Rumah Sakit Dr. Hasan Sadikin Bandung. Jurnal Ilmu Keperawatan

Syamsiah, Nita & Muslihat, Endang. 2015.

Pengaruh Terapi Relaksasi Autogenik Terhadap Tingkat Nyeri Akut Pada Pasien Abdominal Pain Di IGD RSUD Karawang. Jurnal Ilmu Keperawatan, Volume III, Nomor 1:

– 7246.

Tamsuri. 2007. Konsep Dan Penatalaksanaan Nyeri. Jakarta: EGC.

Utami, Yuli. 2014. Dampak Hospitalisasi Terhadap Perkembangan Anak. Jurnal Ilmiah WIDYA, Volume 2, Nomor 2: 2337-6686.

Wong, Donna L. 2008. Buku Ajar Keperawatan Pediatrik Wong. Edisi 6. Jakarta: EGC.

Yudiyanta,., Khoirunnisa, N., dan Novitasari, R. W. 2015. Assessment Nyeri. CDK-226, Volume 42, Nomor

: 214-234.

Zemsky, W.T. 2008. Optimizing the Management of Peripheral Venous Access Pain in Children: Evidence, Impact, and Implementation. Official journal of the American Academy of Pediatrics, 122.




DOI: http://dx.doi.org/10.31000/jkft.v3i2.1285

Article Metrics

Abstract - 6018 PDF - 6112

DOI (PDF): http://dx.doi.org/10.31000/jkft.v3i2.1285.g822

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Jurnal JKFT

Alamat Redaksi :

Jurnal JKFT

Fakultas Ilmu Kesehatan

Universitas Muhammadiyah Tangerang

Jl. Perintis Kemerdekaan 1 No.33 Cikokol Tangerang, Indonesia

Email: jkft.jurnalfikes@gmail.com




Jurnal JKFT a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License. © All rights reserved 2017.


Lihat Statistik Saya