PENGARUH MEDIA QUIZIZ DALAM MENINGKATKAN PENGUASAAN KOSAKATA BAHASA INGGRIS KELAS III SEKOLAH DASAR ISLAM ASY-SYAKIRIN
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh penggunaan media Quiziz terhadap peningkatan kosakata bahasa Inggris pada siswa kelas III Sekolah Dasar Islam Asy-Syakirin. Metode yang digunakan adalah quasi eksperimen dengan subjek penelitian sebanyak 60 siswa, terbagi dalam dua kelompok kelas III A (30 siswa) dan kelas III B (30 siswa). Teknik pengumpulan data dilakukan dengan tes yang terdiri dari 15 soal yang telah divalidasi. Hasil uji t untuk pretest menunjukkan t hitung = 1,211 dan t tabel = 2,000, sehingga tidak ada perbedaan signifikan antara rata-rata nilai pretest kelas eksperimen dan kontrol. Namun, hasil uji t untuk postest menunjukkan t hitung = 4,399 dan t tabel = 2,000, yang menunjukkan adanya pengaruh signifikan penggunaan media Quiziz dalam meningkatkan kosakata bahasa Inggris siswa. Dengan demikian, terdapat pengaruh media Quiziz dalam meningkatkan penguasaan kosakata bahasa Inggris siswa kelas III Sekolah Dasar Islam Asy-Syakirin.
Full Text:
PDFReferences
Budiman, H. (2017). Penggunaan media visual dalam proses pembelajaran. Al- Tadzkiyyah: Jurnal Pendidikan Islam, 7(2), 171-182. http://dx.doi.org/10.24042/atjpi.v7i2.1501
Pusparani, H. (2020). Media Quizizz sebagai aplikasi evaluasi pembelajaran kelas vi di sdn guntur kota cirebon. Tunas Nusantara, 2(2), 269-279. https://ejournal.unisnu.ac.id/jtn/article/view/1496
Rosnaningsih, A. (2019). Analisis Campur Kode dan Alih Kode Bahasa Inggris ke dalam Bahasa Indonesia pada Novel Wandu Berhentilah Menjadi Pengecut Karya Tasaro. Lingua Rima: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, 8(2), 25-32. http://jurnal.umt.ac.id/index.php/lgrm/article/download/1784/1120
Sugiyono, (2017). Metode Penelitian Pendidikan pendekatan kuantitatif, kualitatif & RND. Bandung : penerbit Alfabeta.
Zahro, U. A., Noermanzah, N., & Syafryadin, S. (2020, October). Penguasaan Kosakata Bahasa Indonesia Anak dari Segi Umur, Jenis Kelamin, Jenis Kosakata, Sosial Ekonomi Orang Tua, dan Pekerjaan Orang Tua. In Seminar Nasional Pendidikan Bahasa dan Sastra (pp. 187-198). https://ejournal.unib.ac.id/semiba/article/view/13675
DOI: http://dx.doi.org/10.31000/ijoee.v6i2.12230
Article Metrics
Abstract - 92 PDF - 75DOI (PDF): http://dx.doi.org/10.31000/ijoee.v6i2.12230.g5842
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Indonesian Journal of Elementary Education (IJOEE) is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License. © All rights reserved 2019
View My Stats