IMPLEMENTASI JASPERREPORTS PADA SISTEM ONLINE REPORTING MENGGUNAKAN PYREPORTJASPER DI PT XYZ

Muhamad Rizky Dhean Aryanto, Yeremia Alfa Susetyo

Abstract


PT XYZ selalu memantau penjualan, stok barang, dan kinerja dari 17.813 cabang toko yang tersebar di Indonesia menggunakan sebuah sistem pelaporan online. Teknologi yang digunakan dalam sistem pelaporan online sebelumnya adalah HTML to PDF. Namun, laporan HTML kerap kali mengalami error, seperti menampilkan data yang nilainya tidak sesuai, layout yang berantakan, dan perubahan layout yang membuat laporan terpotong saat dicetak. Maka dari itu, teknologi tersebut akan digantikan oleh JasperReports yang merupakan teknologi pelaporan paling mutakhir saat ini. JasperReports memiliki sifat fixed atau tidak dapat diubah, baik dari layout, desain, hingga output akhirnya. Penelitian ini dikerjakan dengan waktu singkat namun dilakukan secara maksimal menggunakan metode Rapid Application Development. Implementasi dilakukan dalam sebuah micro-service khusus laporan yang berbasis JasperReports dengan bahasa pemrograman Python dan menggunakan package PyReportJasper sebagai jembatan antara Python dan JasperReports. Hasil dari penelitian ini adalah API yang nantinya digunakan oleh aplikasi Store Information System (SIS). Output dari API tersebut adalah laporan PDF yang layout-nya tidak akan berubah, tampilan yang jelas, dan mudah dicetak dengan mempertahankan kaidah desain laporan sebelumnya.

Full Text:

PDF

References


Bisong, Ekaba. 2019. “An Overview of Google Cloud Platform Services.” Dalam Building Machine Learning and Deep Learning Models on Google Cloud Platform, Berkeley, CA: Apress, 7–10. doi:10.1007/978-1-4842-4470-8_2.

Fanesyah Musvina, Sri Rahmawati, dan Harkamsyah Andrianof. 2022. “IMPLEMENTASI METODE RAPID APPLICATION DEVELOPMENT (RAD) DALAM PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN PADA SMPN 22 PADANG.” Jurnal ilmiah Sistem Informasi dan Ilmu Komputer 2(2): 74–90. doi:10.55606/juisik.v2i2.226.

Faqih, Husni, Agung Baitul Hikmah, dan Wafiq Azizah. 2022. “Implementasi Metode Rapid Application Development Pada Pengembangan Aplikasi e-Fin Mosque Z.” Indonesian Journal on Software Engineering (IJSE) 8(1): 83–91. doi:10.31294/ijse.v8i1.13007.

Hasanah, Amalia Nur, dan Hanson Prihantoro Putro. 2020. Implementasi JasperReports pada Sistem Informasi Manajemen (Studi Kasus: Sistem Informasi Manajemen Penyelesaian Laporan Ombudsman).

Islamy, Imam Teguh, Hanim Maria Astuti, dan Radityo Prasetianto Wibowo. 2020. “Perancangan dan Pembuatan Sistem Pelaporan Kinerja Berbasis Online untuk Pranata Komputer.” JUITA: Jurnal Informatika 8(1): 91. doi:10.30595/juita.v8i1.5873.

Kore, Pratik Prakash, Mayuresh Jaywant Lohar, Madhusudan Tanaji Surve, dan Snehal Jadhav. 2022. “API Testing Using Postman Tool.” International Journal for Research in Applied Science and Engineering Technology 10(12): 841–43. doi:10.22214/ijraset.2022.48030.

Lv, Teng, Ping Yan, dan Weimin He. 2019. “On Massive JSON Data Model and Schema.” Journal of Physics: Conference Series 1302(2): 022031. doi:10.1088/1742-6596/1302/2/022031.

Ong, Johan Oscar, Achmad H Sutawijaya, dan Ahmad Badawi Saluy. 2020. “STRATEGI INOVASI MODEL BISNIS RITEL MODERN DI ERA INDUSTRI 4.0.” 6(02): 201–10. https://www.cnbcindonesia.com.

Patel, Shrikant, Sanjay Kumar, dan N Sharma. 2020. “Software Quality Assurance and its Requirements.” Solid State Technology: 7489–7506.

Patel, Shrikant, Sanjay Kumar, dan N Sharma. 2020. “Software Quality Assurance and its Requirements.” Solid State Technology: 7489–7506.

Ramsari, Nopi, dan Arif Ginanjar. 2022. “Implementasi Infrastruktur server berbasis cloud computing untuk web service berbasis teknologi google cloud platform.” Dalam Conf. Senat. STT Adisutjipto Yogyakarta,.

Rehman, Abdul dkk. 2020. “R-PMA: Rapid Efficient Statistical Reporting on Heterogeneous Resources.” Dalam Proceedings - 2020 International Conference on Intelligent Computing, Automation and Systems, ICICAS 2020, Institute of Electrical and Electronics Engineers Inc., 6–11. doi:10.1109/ICICAS51530.2020.00010.

Rudiawan, Hendri. 2021. 23 Jurnal Ekonomi PEMANFAATAN SISTEM BISNIS INTELIJEN (BI) DALAM PENGAMBILAN KEPUTUSAN MANAJEMEN PERUSAHAAN.

Ruhamah, Hardiana, dan Andi Ayusiah Febriana. 2022. “APLIKASI PERPUSTAKAAN PADA SMK HARAPAN LAMASI.” Jurnal Ilmiah Information Technology d’Computare 12(Juli).

Suwirmayanti, Ni Luh Gede Pivin dkk. 2020. “Penerapan Helpdesk System dengan Pengujian Blackbox Testing.” Jurnal Ilmiah Intech : Information Technology Journal of UMUS 2(02). doi:10.46772/intech.v2i02.290.

Yanto, Heri, dan Ain Hajawiyah. 2022. “The impact of risk management committee on integrated reporting disclosure in Indonesia.” Kasetsart Journal of Social Sciences 43(4): 999–1008. doi:10.34044/j.kjss.2022.43.4.24.




DOI: http://dx.doi.org/10.31000/jika.v8i2.10963

Article Metrics

Abstract - 28 PDF - 15

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 

CURRENT INDEXING