RISIKO TERHADAP KINERJA, BIAYA DAN WAKTU PROYEK RISKS TO PROJECT PERFORMANCE, COST AND TIME

Zamroni Zamroni, Almufid Almufid, Hesty Erviani Zulaecha, Ratna Maya Sari

Abstract


Project risk is an uncertain event or condition in the future, and if it occurs it will have a positive or negative impact on the achievement of project goals / objectives, including scope, schedule, cost and quality. One of the main causes of project failure is poor project risk management. There have been many studies that state that project risk management is an important factor in the success of a project. In previous studies, many results indicate that risk management must be carried out for every construction project in order to avoid losses on cost, quality and project completion schedule. Risk management planning is the first step and determines the direction of a series of other risk management activities. This process determines how to approach and plan activities in risk management will be carried out in the project

Keywords: project risk, risk management, construction project

(

Risiko proyek adalah  suatu peristiwa yang tidak pasti atau kondisi di masa depan, dan jika terjadi maka akan berdampak positif atau negatif terhadap pencapaian tujuan/sasaran proyek, termasuk ruang lingkup, jadwal, biaya dan kualitas. Salah satu penyebab utama kegagalan suatu proyek adalah buruknya manajemen risiko proyek. Sudah banyak penelitian yang menyatakan bahwa manajemen risiko proyek merupakan salah satu faktor penting kesuksesan suatu proyek. Pada penelitian sebelumnya banyak hasil yang menunjukkan bahwa manajemen risiko harus dilakukan bagi setiap proyek konstruksi agar dapat menghindari kerugian atas biaya, mutu dan  jadwal penyelesaian proyek. Perencanaan manajemen risiko merupakan langkah pertama dan yang menentukan arah dari rangkaian kegiatan manajemen risiko lainnya. Proses ini menentukan bagaimana pendekatan dan perencanaan kegiatan-kegiatan dalam manajemen risiko akan dilakukan di dalam proyek

Kata Kunci: Risiko proyek, manajemen resiko, proyek konstruksi)


Full Text:

PDF

References


Alin, V. (2010). Manajamen Risiko Proyek. Avenew. Indonesia.

Lokobal, A., Sumajouw, M., & Sompie, B. (2014). Manajemen Risiko Pada Perusahaan Jasa Pelaksana Konstruksi Di Propinsi Papua (Study Kasus Di Kabupaten Sarmi). Jurnal Ilmiah Media Engineering, 4(2), 100881.

Mulachy’s, R. (2010). Risk Management. Tricks of the Trade for Project Managers and PMI-RMP Exam Prep Guide. RMC Publications, Inc.

Sandhyavitri, A., & Riau, U. (2009). Manajemen Resiko di Proyek Konstruksi. Manajemen Resiko Di Proyek Konstruksi, 17(1), 23–38. https://doi.org/10.14710/mkts.v17i1.3419




DOI: http://dx.doi.org/10.31000/jt.v10i1.4027

Article Metrics

Abstract - 1292 PDF - 1032

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


License URL: https://scholar.google.co.id/citations?user=RJRfBN0AAAAJ&hl=id&authuser=2