PERENCANAAN UPPER STRUCTURE PADA HIGH RISE BUILDING YANG BERLOKASI DI TEPI PANTAI DENGAN MENGGUNAKAN DUAL SYSTEM

Jeply Murdiaman Guci, Rully Angraeni Safitri, Sherena Donna Bella

Abstract


Indonesia merupakan salah satu negara berkembang di Asia Tenggara yang sedang mengalami perkembangan pesat dalam bidang infrastruktur karena seiring bertambahnya pertumbuhan populasi di Indonesia. Indonesia sendiri berada pada wilayah yang dilewati oleh dua jalur Gunung Api yang membentang sepanjang Asia-Pasifik yang disebut dengan Ring of Fire, oleh karena itu pada saat ini Indonesia sering dilanda oleh bencana alam berupa Gempa Bumi disetiap wilayah dalam kurun waktu yang berdekatan yang mengakibatkan rusaknya beberapa infrastruktur yang ada. Karena hal itulah banyak perusahaan konstruksi sedang berlomba - lomba dalam membangun bangunan Horizontal atau High Rise Building. Oleh karena itu diperlukan standarisasi nasional disetiap perancangannya yaitu dengan menerapkan aturan pada SNI 1726-2019 yang merupakan pedoman standarisasi untuk bangunan tahan gempa. Untuk merencanakan suatu bangunan tinggi (High Rise Building) yang diperuntukkan pada strukur atas bangunan dengan 13 lantai yaitu menggunakan Dual System (Wall-Frame System). Dibutuhkan beberapa tahapan perencanaan struktur agar tercapainya bangunan yang aman dari bahaya akibat gempa.

Kata Kunci: Struktur Bangunan Tinggi, Highrise Building, Dual System, Sistem Ganda, Gempa, Struktur Atas, Ring of Fire, Indonesia


Full Text:

PDF

References


Agus, S., 2020, Perencanaan Struktur Gedung Bertingkat 15 Lantai Dengan Sistem Ganda, UMT, Tangerang.

Hariyo, K., 2019, Perencanaan Struktur Gedung Tahan Gempa Untuk Perkantoran Dengan Sistem Ganda, UMT, Tangerang.

Iswandi, Hendrik., 2019, Perencanaan Lanjut Struktur Beton Bertulang, ITBPress, Bandung.

Iswandi, Zulkifli., 2019, Perencanaan Dasar Struktur Beton Bertulang, ITBPress, Bandung.

Punmia, Ashok K. Jain, Arun K. Jain, 2016, Building Construction (Eleventh Edition), Penerbit Andi, Yogyakarta.

SNI 1726:2019, Tata Cara Perencanaan Ketahanan Gempa untuk Struktur Bangunan Gedung dan Non Gedung, 2019.

SNI 1727:2013, Beban Minimum untuk Perancangan Bangunan Gedung dan Struktur Lain, 2013.

SNI 2847:2019, Persyaratan Beton Struktural untuk Bangunan Gedung dan Penjelasan, 2019.

SNI 2052:2017, Baja Tulangan Beton, 2017.

Tavio, Usman Wijaya., 2018, Desain Rekayasa Gempa Berbasis Kinerja, Penerbit Andi, Yogyakarta




DOI: http://dx.doi.org/10.31000/civil.v3i1.7159

Article Metrics

Abstract - 707 PDF - 1017

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

CURRENT INDEXING STRUCTURE

 

       

 

------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------