PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VC SDN KLENDER 03 PAGI JAKARTA MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN THINK PAIR SHARE (TPS)

Adissa Suci Salsadila, Febrianti Yuli Satriyani

Abstract


Penelitian tindakan kelas ini bertujuan untuk mengetahui pelaksanaan model Think Pair Share (TPS) dalam meningkatkan hasil belajar siswa pada muatan matematika materi volume kubus dan balok. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas dengan model Kemmis dan Taggart yang dilakukan sebanyak dua siklus. Pelaksanaan siklus I dan siklus II dilakukan dengan empat tahapan yaitu perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Pelaksanaan siklus I dan II dilaksanakan dalam empat kali pembelajaran. Pembelajaran terdiri atas kegiatan awal, inti dan akhir selama dua jam pelajaran. Hasil belajar siswa materi volume kubus dan balok pada siklus I terdapat 17 dari 32 siswa telah lulus KKM dan ketuntasan klasikal mencapai 53% mendapat kategori cukup dengan nilai rata-rata 70. Sedangkan pada siklus II mendapatkan peningkatan sebanyak 29 dari 32 siswa telah lulus KKM dan ketuntasan klasikal 91% mendapat kategori sangat tinggi dengan nilai rata-rata mencapai 87. Dapat disimpulkan bahwasanya adanya peningkatan hasil belajar siswa materi volume kubus dan balok dengan penerapan model Think Pair Share (TPS).

Kata kunci: materi volume kubus dan balok, model Think Pair Share (TPS).


Full Text:

PDF

References


Amreta, M. Y., & Nurul Mahruzah Yulia. (2022). Peningkatan Motivasi Belajar Siswa Dengan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Tps (Think Pair Share) Dalam Pembelajaran Matematika Kelas IV MI. Jurnal Jurrimipa, 3 (November), 10–16.

Alis, R. (2020). Peningkatan Aktivitas Dan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Matematika Melalui Model Pembelajaran Koperatif Tipe Think Pair Share. Intelektual Dan Edukatif), 1(1), 62–80. http://jurnaljunjunganpendidikan.com/index.php/jp

Ardianto, S., Bambang Suteng, Sulasmono, & Setyaningtyas, E. W. (2019). Penerapan Model Pembelajaran Think Pair Share Berbantuan Media kotak Pengetahuan Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Kelas 4 SD.

Banu, D. (2022). Peningkatan Hasil Belajar Siswa Kelas V SDN Oesusu Pada Materi Kubus dan Balok Menggunakan Alat Peraga Kubus Satuan Berbantuan Media Animasi. Haumeni Journal of Education, 2(1), 8–19.

Faridah. (2019). Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Pada Materi Operasi Hitung Pada Pecahan Dengan Menggunakan Model Pembelajaran Think Pair 111 and Share Pada Kelas VI SDN 2 Murung A. Jurnal Penelitian Tindakan Dan Pendidikan, 5(3), 133–140.

Heninda, A., & Azizah, N. H. (2019). Peningkatan prestasi belajar matematika pada materi pecahan menggunakan kertas lipat. Universitas Negeri Yogyakarta.

Jusar, I. R., Gistituati, N., & Bentri, A. (2022). Penerapan Kurikulum 2013 Pada Pembelajaran Matematika Di Sekolah Dasar. Primary: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 11(6), 2007.

Masana, K. (2022). Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Pair Share Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas V SD. Journal of Education Action Research, 6(2),

Munawaroh, M. (2019). Meningkatkan Hasil Belajar Melalui Permainan Kotak Kartu Misterius (Kokami) Pada Mata Pelajaran IPA Kelas III SD Negeri 2 Bumiharjo Tahun Pelajaran 2019/2020. Institut Agama Islam Negeri.

Nazariah, S. (2022). Peningkatan Hasil Belajar Siswa Dengan Model Pembelajaran 113 Think Pair Share Pada Materi Jarak, Waktu Dan Kecepatan. Asimetris: Jurnal Pendidikan Matematika Dan Sains, April, 23–29.

Parnawi, A. (2020). Penelitian Tindakan Kelas (Classroom Action Research). In Deepublish. Yogyakarta: Deepublish

Qohar, A., & Rozak, A. (2021). Implementation of Think Pair Share (TPS) Cooperative Learning Model to Improve Mathematical Connection Ability. Journal of Education Research and Evaluation, 5(1), 87. https://doi.org/10.23887/jere.v5i1.24930

Simamora, Y. S. (2018). Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Materi Peristiwa Dengan Menggunakan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD (Student Team Achievement Division) Di Kelas V MIS YPI Batang Kuis, Deli Serdang. Universitas Islam Negeri, Sumatera Utara.

Syawaluddin, A., Dahlan, D., & Muasyaroh, E. (2020). Peningkatan kemampuan memecahkan masalah soal cerita pecahan melalui penerapan metode diskusi Think Pair Share. Pinisi Journal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 1(3), 891–897.

Wulandari, A. G. I. (2020). Implementation of the 2013 Curriculum Based on a Scientific Approach (Case Study at SD Cluster II Kintamani). International Journal of Elementary Education. 4(3), 422–430




DOI: http://dx.doi.org/10.31000/ijoee.v6i1.11010

Article Metrics

Abstract - 185 PDF - 82

DOI (PDF): http://dx.doi.org/10.31000/ijoee.v6i1.11010.g5362

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License

Indonesian Journal of Elementary Education (IJOEE) is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License. © All rights reserved 2019

View My Stats