PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PERMULAAN SISWA KELAS II D SDN KLENDER 03 PAGI JAKARTA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN PICTURE AND PICTURE
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan keterampilan menulis permulaan siswa kelas II menggunakan model pembelajaran Picture and Picture. Jenis penelitian yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas melalui dua siklus. Hasil belajar keterampilan menulis permulaan siswa pada siklus I rata-rata 67 dan ketuntasan klasikal 41% yaitu 13 dari 32 siswa dengan kategori “cukup”, dan mengalami peningkatan pada siklus II memperoleh rata-rata 86 dan ketuntasan klasikal 88% yaitu 28 dari 32 siswa dengan kategori “sangat tinggi” Hal ini menunjukkan adanya peningkatan hasil belajar materi menulis permulaan dengan menggunakan model Picture and Picture pada siswa kelas II D SDN Klender 03 Pagi Kota Jakarta.
Kata kunci: Picture and Picture, keterampilan menulis permulaan, bahasa Indonesia
Full Text:
PDFDOI: http://dx.doi.org/10.31000/ijoee.v6i1.11011
Article Metrics
Abstract - 183 PDF - 79DOI (PDF): http://dx.doi.org/10.31000/ijoee.v6i1.11011.g5363
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Indonesian Journal of Elementary Education (IJOEE) is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License. © All rights reserved 2019
View My Stats