SYSTEMATIC LITERATURE REVIEW PENGGUNAAN AHP-TOPSIS DALAM MENYELESAIKAN MASALAH BIDANG PENDIDIKAN
Abstract
Pengambilan keputusan multikriteria merupakan tantangan dalam bidang pendidikan yang menuntut pendekatan objektif dan terstruktur. Metode Analytic Hierarchy Process (AHP) dan Technique for Order Preference by Similarity to Ideal Solution (TOPSIS) banyak digunakan karena kemampuannya menyederhanakan masalah kompleks serta efisiensi komputasinya. Penelitian ini bertujuan melakukan Systematic Literature Review (SLR) terhadap penerapan metode AHP-TOPSIS di bidang pendidikan pada periode 2021–2025. Fokus kajian meliputi konsep dasar, pola integrasi metode, efektivitas, faktor yang memengaruhi akurasi, serta tren publikasi ilmiah dalam lima tahun terakhir. Data diperoleh dari Google Scholar dengan kata kunci “AHP TOPSIS pendidikan” dan “decision support system AHP-TOPSIS.” Dari 200 artikel awal, setelah penyaringan berdasarkan kriteria inklusi dan eksklusi, terpilih 36 artikel yang layak dianalisis. Hasil kajian menunjukkan bahwa AHP umumnya digunakan untuk menentukan bobot kriteria secara hierarkis, sedangkan TOPSIS digunakan untuk merangking alternatif berdasarkan kedekatan dengan solusi ideal. Kombinasi AHP-TOPSIS banyak diterapkan pada sistem pendukung keputusan pendidikan, khususnya dalam seleksi mahasiswa, evaluasi kinerja, dan pemilihan program studi. Efektivitas metode ini dinilai tinggi dalam meningkatkan objektivitas dan akurasi, meskipun tidak semua studi mengevaluasinya secara eksplisit.
Full Text:
PDFReferences
Aditia, R., Hamka, M., & Mustafidah, H. (2025). Sistem Pendukung Keputusan Kelayakan Kenaikan Pangkat Tenaga Kependidikan Menggunakan Metode AHP-TOPSIS. REMIK: Riset Dan E-Jurnal Manajemen Informatika Komputer. https://jurnal.polgan.ac.id/index.php/remik/article/view/14285
Afrizal, Dedi, & Anggundari, B. (2021). Sistem Pendukung Keputusan Penilaian Guru Menggunakan Metode AHP dan TOPSIS. JURNAL TREN BISNIS GLOBAL.
Al-Marom, M. A., & Wibisono, S. (2021). Sistem Penunjang Keputusan Rekomendasi Kelulusan dan Pemeringkatan Santri Menggunakan Metode AHP-TOPSIS. Jurnal Ilmiah Media Sisfo. https://ejournal.unama.ac.id/index.php/mediasisfo/article/view/663
Arini, D. (2024). Sistem Pendukung Keputusan Untuk Penentuan Mahasiswa Berprestasi Universitas Baturaja Menggunakan Metode AHP dan TOPSIS. INTECH (Informatika Dan Teknologi), gabisa diakses. http://journal.unbara.ac.id/index.php/INTECH/article/view/2768
Din, S. J. Al. (2021). Analisa Perbandingan Analytical Hierarchy Process Dengan Technique for Order Preference By Similary to Idela Solution Dalam Pemilihan Program Studi Mahasiswa Baru Universitas Nasional. ISMETEK. http://ismetek.itbu.ac.id/index.php/jurnal/article/view/48
Dita, S. F., Safrudin, N., Sianturi, F., Hasbiallah, M., & Anshor, A. H. (2025). Sistem Pendukung Keputusan Kebijakan Fasilitas Kampus Universitas pelita bangsa Menggunakan Metode AHP-TOPSIS. Jurnal Media Informatika. http://ejournal.sisfokomtek.org/index.php/jumin/article/view/5364
Doharma, R., Taufik, L., & Taufik, A. (2024). Sistem Pendukung Keputusan Pemberian Beasiswa Uang Kuliah Tunggal (UKT) Menggunakan Metode Analytical Hierarchy Process (AHP) dan Technique for Order Preference by Similarity to Ideal Solution (TOPSIS). INFOTECH: Journal of Technology Information. http://www.jurnal.kampuswiduri.ac.id/index.php/infoteh/article/view/268
Farih, N. N., & Hadikurniawati, W. (2023). Penerapan Metode AHP dan Metode TOPSIS Dalam Menentukan Asisten Laboratorium Komputer. Jurnal Sains Komputer & Informatika (J-SAKTI). http://ejurnal.tunasbangsa.ac.id/index.php/jsakti/article/view/568
Guswandi, D., Yanto, M., Hafizh, M., & Mayola, L. (2021). Analisis hybrid decision support system dalam penentuan status kelulusan mahasiswa. Jurnal RESTI (Rekayasa Sistem Dan Teknologi Informasi). http://jurnal.iaii.or.id/index.php/RESTI/article/view/3587
Hozairi, H., Qomar, A. N., Hoiriyah, H., & Wafi, A. (2023). Penerapan Metode Hybrid AHP-TOPSIS Pada Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Program Studi Terbaik Di Universitas Islam Madura. BINA INSANI ICT JOURNAL. http://101.255.92.196/index.php/BIICT/article/view/1833
Ilham, M., Fathurrohman, A., & Safuan. (2024). Sistem Pendukung Keputusan Beasiswa Lazismu Universitas Muhammadiyah Semarang Menggunakan Metode Analitycal Hierarchy Process dan TOPSIS. Jurnal Komputer Dan Teknologi Informasi (JKTI). https://jurnal.unimus.ac.id/index.php/JKTI/article/view/13956
Irawan, M. D., & Fasya, M. R. (2024). Kombinasi AHP-TOPSIS untuk Pemilihan Dosen Terbaik Berdasarkan Metriks SINTA. Sistem Pendukung Keputusan Dengan Aplikasi. https://journal.aira.or.id/index.php/spk/article/view/751
Isdayani, I., Kusrini, K., & Mustafa, M. S. (2022). Penggunaan Metode AHP Dan TOPSIS Dalam Pengambilan Keputusan Dosen Terbaik (Studi Kasus: Universitas Cokroaminoto Palopo). Seminar Nasional Teknologi Informasi Dan Komunikasi. https://prosiding.unipma.ac.id/index.php/SENATIK/article/view/2895
Islamiyah, I., Rahmah, A. J., & Kamila, V. Z. (2024). Metode AHP-TOPSIS Pada Perancangan Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Mata Kuliah Pilihan. Jurnal Rekayasa Teknologi Informasi (JURTI).
Jufani, M. N., Zahro, H. Z., & Achmadi, S. (2022). Pengembangan Penentuan Sistem Pendukung Keputusan Penjurusan Siswa Di Sman 1 Sanggar Menggunakan Metode Analytical Hierarchy Process (AHP) Dan Tecnique For Order Preference By Similarity To Ideal Solution(TOPSIS). JATI(Jurnal Mahasiswa Teknik Informatika). https://www.ejournal.itn.ac.id/index.php/jati/article/view/5405
Katili, M. Z., Amali, L. N., & Tuloli, M. S. (2021). Implementasi Metode AHP-TOPSIS dalam Sistem Pendukung Rekomendasi Mahasiswa Berprestasi. Jambura Journal of Informatics. https://ejurnal.ung.ac.id/index.php/jji/article/view/10246
Kurniawan, A., Setio Nugroho, S., Tullah, R., & Khoirunisa, A. (2025). Implementasi Sistem Pendukung Keputusan AHP-TOPSIS untuk Pemilihan Guru TK Terbaik. Innovative Creative and Information Technology Journal, 11(1), 2654–8704.
Kusuma, A. J., Putra, A. P., & Lemantara, J. (2021). Implementasi sistem pendukung keputusan untuk pemilihan siswa berprestasi di sekolah menengah atas dengan metode AHP dan TOPSIS. Jurnal Komunika. https://core.ac.uk/download/pdf/542191512.pdf
Mainingsih, R. D., & Hamka, M. (2021). Sistem Pendukung Keputusan untuk Menentukan Penerima Bantuan Beasiswa dengan Metode AHP dan TOPSIS. Sainteks. https://jurnalnasional.ump.ac.id/index.php/SAINTEKS/article/view/9613
Megafani, S. D., Irawan, J. D., & Zahro, H. Z. (2021). Sistem Pendukung Keputusan Perekrutan Anggota Baru Resimen Mahasiswa Di ITN Malang Menggunakan Kombinasi Metode AHP Dan TOPSIS. JATI (Jurnal Mahasiswa Teknik Informatika). https://ejournal.itn.ac.id/index.php/jati/article/view/3313
Nirwan, S., Ramadhaniyanto, M., & Hamidin, D. (2024). Analisis Komparatif Metode AHP-TOPSIS Dan AHP-SAW Dalam Sistem Pendukung Keputusan Untuk Menentukan Siswa Terbaik. Jurnal Teknik Informatika. https://ejurnal.ulbi.ac.id/index.php/informatika/article/view/3824
Nurhaliza, N., Adha, R., & ... (2022). Perbandingan Metode AHP, Topsis, Dan Moora Untuk Rekomendasi Penerima Beasiswa Kurang Mampu. Jurnal Ilmiyah Rekayasa Dan Manajemen Sistem Informasi. https://ejournal.uin-suska.ac.id/index.php/RMSI/article/view/15298
Nurohman, M., & Redjeki, S. (2025a). Kombinasi Metode Analytical Hierarchy Process dan Technique For Order By Similarity To Ideal Solution Untuk Penentuan Dosen Terbaik Berbasis Decission Support System (DSS). Jurnal Pendidikan Dan Teknologi Indonesia, 5(2). https://doi.org/10.52436/1.jpti.669
Nurohman, M., & Redjeki, S. (2025b). Kombinasi Metode Analytical Hierarchy Process dan Technique For Order By Similarity To Ideal Solution Untuk Penentuan Dosen Terbaik Berbasis Decission Support System (DSS). Jurnal Pendidikan Dan Teknologi Indonesia, 5(2). https://doi.org/10.52436/1.jpti.669
Rahmatullah, M. T., Mahmudi, A., & Orisa, M. (2021). Penilaian Kinerja Guru Di Sekolah Menengah Atas Dengan Menggunakan Metode AHP TOPSIS Berbasis Website. In Jurnal Mahasiswa Teknik Informatika) (Vol. 5, Issue 2).
Ratsanjani, M. H., Devi, F. M., Zuraida, V., & Sukmana, S. E. (2024). Optimalisasi Seleksi Siswa Teladan: Perpaduan AHP dan TOPSIS dalam Sistem Pendukung Keputusan. Jurnal Minfo Polgan. https://www.jurnal.polgan.ac.id/index.php/jmp/article/view/14241
Ridho, M. R., Hairani, H., Latif, K. A., & ... (2021). Kombinasi Metode AHP dan TOPSIS untuk Rekomendasi Penerima Beasiswa SMK Berbasis Sistem Pendukung Keputusan. Jurnal Tekno Kompak.
Saputra, R. J., & Tri, S. J. (2021). Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Beasiswa Pemda Kabupaten Nunukan Melalui Organisasi Daerah Menggunakan Metode AHP dan TOPSIS. JURNAL IT. https://jurnal.lppm-stmikhandayani.ac.id/index.php/jti/article/view/275
Setiawan Priyatanto, A., & Saputro, A. (2024). Implementasi Metode AHP Dan TOPSIS Untuk Penerimaan Siswa Baru Pada Anak Berkebutuhan Khusus (ABK). JURNAL DEVICE, 14(1), 100–108.
Siregar, J., Arifian, A., & Azis, W. A. (2022). Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Guru Terbaik Dengan Metode Ahp Dan Topsis. Jurnal of Inovation Reseacrh and Knowledge. https://bajangjournal.com/index.php/JIRK/article/view/1369
Suarnatha, I. P. D. (2022). Sistem Pendukung Keputusan Penilaian Kinerja Dosen Menggunakan Metode Hybrid Ahp Dan Topsis. Jurnal Penelitian Teknik Informatika Universitas Prima Indonesia (UNPRI) Medan. https://jurnal.unprimdn.ac.id/index.php/JUTIKOMP/article/view/2579
Syaputra, R., Zein, H., Dhani, A. A., & et al. (2024). Penerapan Metode AHP-TOPSIS Dalam Menentukan Mahasiswa Lulusan Terbaik Pada Prodi Keperawatan UMKT Berbasis Web. Jurnal Ilmiah Dan Karya Mahasiswa. http://jurnal.itbsemarang.ac.id/index.php/JIKMA/article/view/1407
Tirta, M. W., Nursyarif, M. K., Zein, H., Yulfani, R., Aini, M. N., & Akbar, F. (2024). Analisis Perbandingan Penerapan Metode AHP-SAW dan AHP-TOPSIS Dalam Pemilihan Mahasiswa Terbaik Prodi Ilmu Keperawatan. Jurnal Teknik Mesin, Elektro Dan Ilmu Komputer, ga bisa diakses. https://journal.amikveteran.ac.id/index.php/teknik/article/view/2672
Wahyudi, A., & Sabri, A. (2022). Penerapan metode AHP TOPSIS pada pengambilan keputusan rekrutmen anggota organisasi (studi kasus SATSIBER TNI). Angkasa Jurnal Ilmiah Bidang Teknologi. https://ejournals.itda.ac.id/index.php/angkasa/article/view/1193
Widhiyanti, A. A. S., Candiasa, I. M., & Aryanto, K. Y. E. (2021). Implementasi AHP-TOPSIS Dan Naïve Bayes Dalam Sistem Pendukung Keputusan Pemberian Bimbingan Konseling Siswa. SINTECH Journal. http://ejournal.instiki.ac.id/index.php/sintechjournal/article/view/731
Wijaya, I. K. A., Dantes, G. R., & Candiasa, I. M. (2021). Implementasi Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Guru dan Siswa Berprestasi dengan Kombinasi Metode Analytical Hierarchy Process dan Technique for Order Preference by Similarity to Ideal Solution. Jurnal Nasional Pendidikan Teknik Informatika (JANAPATI), 10(2), 77. https://doi.org/10.23887/janapati.v10i2.29386
Wilantara, R. P., Wasilah, W., & Triloka, J. (2024). Sistem Pendukung Keputusan Penilaian Efektivitas Pemilihan Dosen Terbaik ITBA Dian Cipta Cendikia Bandar Lampung Menggunakan Metode AHP dan Topsis. JUPITER: Jurnal Penelitian Ilmu Dan Teknologi Komputer. https://jurnal.polsri.ac.id/index.php/jupiter/article/download/8747/3187
DOI: http://dx.doi.org/10.31000/jika.v9i4.14942
Article Metrics
Abstract - 600 PDF - 50Refbacks
- There are currently no refbacks.

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
INDEX BY :
![]() |
![]() |
![]() |
![]() |
![]() |
![]() |
![]() |
















Jurnal Of Informatics (JIKA) 